Sesuatu yang susah tuk dilupakan kini datang lagi
Seseorang yang sangat kuingat setiap saat, kini datang kembali
Membuat diriku ini merasa seorang lelaki
Wahai jelita
Seribu kali akan kunyatakan cintaku ini untuknya
Seribu kali akan ku utarakan hatiku padanya
Seribu kali aku akan berusaha untuk mendapatkannya
Malam semakin larut
Aku berada di dalam selimut
Mendengar sesuatu yang membuatku merasa takut
Takut untuk berpisah dengannya yang sudah kudambakan pada setiap waktu.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar